Setiap Orang memiliki kemampuan berbeda - beda dalam merasakan udara dingin,tergantung dari ketebalan lemak dan jenisnya,juga jenis kelamin orang tersebut.wanita lebih mampu menahan dingin dibanding pria karena wanita memiliki lapisan lemak yang lebih tebal dibanding pria. jika kelenjar lemak tebal ,maka kemampuan menghantarkan panasnya rendah dan energi dalam tubuh tidak mudah keluar. Jadi, orang yang gemuk lebih mampu Menahan Dingin Daripada orang kurus.
Akan tetapi untuk manusia, indra manusia dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya,termasuk untuk keadaan dingin.saat kita memasukan tangan bergantian pada air hangat dan air dingin secara berulang, maka kita akan merasakan air dingin lebih hangat daripada air hangat itu sendiri.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar